[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Sebanyak 120 Proyek Strategis Bernilai Milyaran USD akan Dihasilkan di World Water Forum ke-10
Sebanyak 120 proyek strategis terkait air dan sanitasi bernilai USD9,4 milyar akan disepakati saat World Water Forum ke-10 pada 18—25 Mei 2024 di Bali.
May 17, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Delegasi World Water Forum ke-10 Mulai Tiba di Bali
Delegasi World Water Forum ke-10 mulai berdatangan melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. Hal tersebut dikatakan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Bali Pramella Yunidar Pasaribu Jumat (17/5/2024) di Denpasar, Bali.
May 17, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Indonesia Tunjukkan Praktik Baik Atasi Pencemaran Danau Toba di World Water Forum ke-10
Indonesia akan menunjukkan praktik baik upaya mengatasi pencemaran Danau Toba, Sumatera Utara pada World Water Forum ke-10 di Bali pada 18—25 Mei 2024.
May 17, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Jelang KTT World Water Forum, TNI Gelar Tactical Floor Game di Bali
Kegiatan TFG dikatakannya sebagai wahana koordinasi dalam perencanaan operasi agar masing-masing satgas mengetahui tugas dan tanggung jawabnya untuk menyukseskan dan mendukung berjalannya kegiatan KTT Word Water Forum nantinya.
May 17, 2024 | worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] TNI-Polri Siapkan Tiga Ring Pengamanan World Water Forum ke-10
Pengamanan pada ring 1 akan dilakukan Paspampres, ring 2 oleh TNI dan ring 3 akan dilakukan Polri termasuk untuk tamu very important person (VIP) beserta kegiatan lainnya di luar main event.
May 16, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Kemkominfo Siapkan Media Center bagi Jurnalis di World Water Forum ke-10
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) menyediakan ruangan dan fasilitas media center untuk melayani para jurnalis nasional dan internasional yang meliput gelaran World Water Forum ke-10 di Bali.
May 15, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Presiden Jokowi Dijadwalkan Hadiri World Water Forum ke-10 di Bali
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dipastikan hadir membuka pertemuan forum air terbesar dunia atau World Water Forum ke-10 yang digelar pada 18—25 Mei 2024 di Nusa Dua, Bali.
May 15, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Tahura Ngurah Rai Siap Dikunjungi Delegasi World Water Forum ke-10
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) merampungkan penataan kawasan Tahura Ngurah Rai sebelum rangkaian kegiatan World Water Forum dimulai pada 18—25 Mei 2024.
May 15, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum