[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Jamuan Malam Kenegaraan World Water Forum ke-10 Berlangsung Khidmat
Tepat pukul 18.53 WITA Presiden Jokowi tiba di GWK didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadi Mulyana, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno, dan Pj. Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya.
May 19, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Ribuan Delegasi World Water Forum ke-10 Harmonisasi Bersama Alam di Upacara Segara Kerthi
Upacara Segara Kerthi digelar untuk memohon anugerah agar laut bersih sekala dan niskala (konsep keseimbangan hidup) serta penyelenggaraan World Water Forum ke-10 di Bali, pada 18--25 Mei 2024, berjalan lancar dan sukses.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] GWK Siap Jamu Tamu World Water Forum ke-10
Garuda Wisnu Kencana (GWK), Bali siap menjamu tamu World Water Forum ke-10 pada acara Welcoming Dinner yang digelar Minggu, 19 Mei 2024.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Indonesia Jamin Keamanan World Water Forum ke-10 dari Ancaman Nuklir
Pemerintah Republik Indonesia mempunyai komitmen yang tinggi dalam hal keamanan gelaran World Water Forum ke-10 yang digelar pada 18--25 Mei 2024 di Bali.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Indonesia Dorong Resiliensi Global Berkelanjutan Atasi Persoalan Air di World Water Forum ke-10
Kolaborasi membangun resiliensi global yang berkelanjutan menjadi kunci menghadapi tantangan dan persoalan air yang muncul dalam beberapa tahun terakhir.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Penjor Sambut Tamu World Water Forum ke-10 di Bali
Penjor atau hiasan bambu dan janur khas Bali menghiasi dan memeriahkan lokasi penyelenggaraan World Water Forum ke-10 yang digelar pada 18--25 Mei 2024 di Bali.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
Perdana Menteri (PM) Tajikistan Qohir Rasulzoda tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, pada Sabtu (18/5/2024) sekitar pukul 17.20 WITA untuk menghadiri World Water Forum ke-10 pada 18—25 Mei 2024.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] PHRI Bali Siapkan Layanan Terbaik Sukseskan World Water Forum ke-10
Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Bali memastikan mendukung penuh gelaran internasional World Water Forum ke-10 di Nusa Dua, Bali, pada 18--25 Mei 2024 dengan menyiapkan layanan amenitas terbaiknya.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum
[SIARAN PERS WORLD WATER FORUM KE-10] Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
Filosofi ini sejalan dengan dengan semangat dari tema “Water for Shared Prosperity” yang diusung World Water Forum ke-10 yang digelar di Bali, pada 18--25 Mei 2024.
May 18, 2024 | wwf , worldwaterforum2024 , worldwaterforum10 , 10thworldwaterforum